Jika Ada yang Berani Rusak Surat Suara, Kapolresta Bandung: Tembak di Tempat

- 17 Februari 2024, 15:03 WIB
Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo saat memantau gudang PPK, Sabtu 17 Februari 2024./dok Polresta bandung
Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo saat memantau gudang PPK, Sabtu 17 Februari 2024./dok Polresta bandung /

Baca Juga: Kembali ke Etihad Stadium untuk Kali Pertama, Cole Palmer Mendapat Pujian dari Pep Guardiola

"Walaupun tidak adanya pihak-pihak yang akan membuat keributan atau kerusakan surat suara, namun demikian kami melakukan kegiatan tindakan persiapan terbaik untuk situasi terburuk," tuturnya.

Kusworo juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Bandung untuk bersama-sama menerima apapun hasil keputusan Pemilu 2024.

"Kita percayakan kepada KPU dengan sama-sama kita melakukan pengawasan dan menerima apapun hasil keputusannya tetap harus kita bingkai dalam persatuan dan kesatuan, guyub dan rukun," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x