Terjadi Peningkatan Gempa Tektonik, Masyarakat Mentawai Diminta Waspada dan Tidak Khawatir

- 19 Oktober 2020, 21:23 WIB
Ilustrasi gempa.
Ilustrasi gempa. /net

Ia menjelaskan dalam hal ini evakuasi mandiri dinilai lebih menjamin keselamatan, dengan cara menjadikan guncangan gempa kuat yang dirasakan di pantai sebagai peringatan dini tsunami.

"Dengan evakuasi mandiri kita lebih banyak memiliki waktu emas (golden time) untuk menyelamatkan diri dari tsunami. Untuk itu, bagi masyarakat pesisir, jika merasakan guncangan gempa kuat maka segeralah menjauh dari pantai," tambah Daryono.

Sebelumnya pernah terjadi gempa besar yang memicu tsunami pada 25 Oktober 2010 pukul 21.42 WIB, tepatnya di sebelah barat kluster pusat-pusat gempa yang terjadi saat ini.

Baca Juga: The Adventure of Kabayan: Baju Hikmat (22)

Saat itu terjadi gempa dengan kedalaman dangkal 20 km di zona megathrust dengan kekuatan magnitudo 7,8. Dampak peristiwa tsunami yang terjadi pada saat itu, tercatat sebanyak lebih dari 400 orang meninggal dunia.

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x