Polda Jabar Pastikan Hanya Tangani 12 Kasus Bansos Covid-19, Lima Kasus Dilimpahkan ke Satgas Saber

- 22 Agustus 2020, 13:15 WIB
Polri
Polri /Polri.go.id/

Selain itu, Diduga para pelaku merupakan aparat kewilayahan, mulai dari tingkat bawah RT hingga Kepala Dinas.

"Macam-macam (terduga pelakunya), ada Camat, Kades, Kadis Sosial, Kasi Kesra, aparat desa, perangkat desa, dan ketua RT," ungkap Yaved.

Baca Juga: Kim Jeffrey Pastikan Siap 90 Persen untuk Arungi Kompetisi Bareng Persib

Ke-17 kasus tersebut semuanya masih pada tahap klarifikasi. Pasalnya, polisi tidak ingin gegabah dan menerapkan prinsip kehati-hatian dalam mengungkap jenis kasus tindak pidana korupsi.

 

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah