Dankoharmatau Menerima Piala Lomba Pesparani

- 20 Juli 2022, 16:31 WIB
Ketua Pesparani Koharmatau Kolonel Tek Stevanus Ervin Suryadi, S.T. menyerahkan piala juara lomba Pesparani XXI TNI Angkatan Udara Tahun 2022 kepada Komandan Koharmatau Marsda TNI Eddy Supriyono, S.E., M.M., di Gedung Boediardjo Makoharmatau, Rabu, 20 Juli 2022./dok.IST
Ketua Pesparani Koharmatau Kolonel Tek Stevanus Ervin Suryadi, S.T. menyerahkan piala juara lomba Pesparani XXI TNI Angkatan Udara Tahun 2022 kepada Komandan Koharmatau Marsda TNI Eddy Supriyono, S.E., M.M., di Gedung Boediardjo Makoharmatau, Rabu, 20 Juli 2022./dok.IST /

GALAMEDIANEWS - Ketua Pesparani Koharmatau Kolonel Tek Stevanus Ervin Suryadi, S.T. menyerahkan piala juara lomba Pesparani XXI TNI Angkatan Udara Tahun 2022 kepada Komandan Koharmatau Marsda TNI Eddy Supriyono, S.E., M.M., di Gedung Boediardjo Makoharmatau, Rabu, 20 Juli 2022.

Pada kesempatan yang sama, Ketua PIA Ardhya Garini Gabungan III Koharmatau, Ny. Agustin Eddy Supriyono memberikan piagam penghargaan kepada Kontingen Pesparani Koharmatau.

Ketua PIA Ardhya Garini Gabungan III Koharmatau, Ny. Agustin Eddy Supriyono memberikan piagam penghargaan kepada Kontingen Pesparani Koharmatau./dok. IST
Ketua PIA Ardhya Garini Gabungan III Koharmatau, Ny. Agustin Eddy Supriyono memberikan piagam penghargaan kepada Kontingen Pesparani Koharmatau./dok. IST

Baca Juga: Jersey PERSIB 2022 Dibanderol Rp 275 Ribu, Desain Bandung Banget, Bisa Langsung Pasang Nama!

Sementara Dankoharmatau memberikan cenderamata kepada pelatih Pesparani, Karisman Ferdinandus Tumanggor.

Dalam sambutannya, Komandan Koharmatau mengucapkan selamat dan bangga atas prestasi yang diperoleh tim Pesparani Koharmatau memperoleh juara III.

"Hal ini tentunya tidak diperoleh dengan usaha dan persiapan yang matang serta performance dan penampilan yang baik," jelas Dankoharmatau.

Baca Juga: HATI-HATI! Jemaah Haji Jangan Merokok di Hotel dan Sekitarnya di Madinah, Kalau Tidak Didenda Rp800 Ribu

"Tentunya perlu saya ingatkan, prestasi ini wajib kita apresiasi dan jangan cepat puas dengan hasil yang diperoleh saat ini," katanya.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x