LOWONGAN CPNS 2023, Berikut Sejumlah Jurusan yang Paling Banyak Dibutuhkan dan Jadwal Lengkap

- 22 September 2023, 19:20 WIB
Lowongan CPNS dan PPPK 2023.
Lowongan CPNS dan PPPK 2023. /bkn.go.id/

Baca Juga: Jualan Makanan Modal Minim Untung Besar, Resep Martabak Telur Lumpia Murah Meriah

5. Jurusan Hukum

Jurusan lain untuk formasi CPNS dan PPPK 2023 adalah Jurusan Hukum. Salah satu formasi bidang hukum yang dibutuhkan di Kejaksaan Agung adalah formasi Analis Rancangan Naskah Perjanjian dan Ahli Pertama yang membutuhkan lulusan S1 hukum maupun ilmu hukum.

Daftar Kebutuhan Instansi CPNS 2023

Formasi CPNS 2023 dari setiap Kementerian dan Lembaga pemerintahan 2023 adalah sebagai berikut:

Komite Pemberantasan Korupsi (KPK)

“Persiapkan diri kalian. Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Komisi Pemberantasan Korupsi. Jumlah formasi 214 pegawai”, tulis website rekrutmen.kpk.go.id. Lowongan formasi dari KPK 2023, sebanyak 214 untuk CPNS.

Kementerian ESDM

“Sobat Energi! BKN secara resmi telah mengumumkan Jadwal Pelaksanaan Seleksi Pengadaan CASN 2023. Kementerian ESDM membuka kesempatan CPNS dan PPPK agar kamu dapat ikut berkarya di sektor energi dan sumber daya mineral," tulis unggahan Instagram @kesdm, dikutip Rabu (13/9/2023). Kementerian ESDM membuka kesempatan untuk 244 formasi CPNS 2023. Lowongan dibuka untuk dosen dan tenaga kesehatan (nakes). Peluang bagi PPPK sebanyak 190 formasi, 4 CPNS dosen, dan 50 PPPK Nakes.

Kemenkum HAM

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: BKN indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x