Hari Danau Sedunia akan Diagendakan oleh PUPR di World Water Forum di Bali

- 11 Maret 2024, 16:16 WIB
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuldjono saat meninjau progress Bendungan Beringin Sila yang ada di Kecamatan Utan Kabupaten Sumbawa, Indonesia menjadi tuan rumah World Water Forum ke-10 yang akan diselenggarakan di Bali.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuldjono saat meninjau progress Bendungan Beringin Sila yang ada di Kecamatan Utan Kabupaten Sumbawa, Indonesia menjadi tuan rumah World Water Forum ke-10 yang akan diselenggarakan di Bali. /Kemen PUPR/

Baca Juga: Bendungan Jlantah Karanganyar Selesai 2023, Target PSN Kementerian PUPR

Proses tematik yang fokus pada tantangan khusus terkait air, misalnya kelangkaan air, polusi, dan perubahan iklim, sangat penting untuk mendorong inovasi, berbagi pengetahuan, serta solusi terarah yang pada akhirnya keberadaan yang terdapat di suatu daerah bisa dirasakan tidak hanya untuk sekarang tapi terjaga sehingga bisa dirasakan lebih lama lagi untuk generasi selanjutnya.

Proses yang ada berfungsi untuk saling menghubungkan dan menyelaraskan berbagai upaya yang berorientasi pada aksi atau solusi nyata melalui agenda politik dan regional yang diprioritaskan, tidak lupa tema-tema utama yang diidentifikasi lebih mendalam lagi nantinya akan mempermudah dalam aksi nyatanya. Hubungan dan konektivitas antara ketiga proses ini diperlukan dalam upaya mewujudkan air sebagai sarana menuju kemakmuran bersama yang bisa dirasakan manfaat yang lebih besar secara bersama-sama untuk seluruh dunia.

Tidak sabar untuk pelaksanaan acara ini di Bali. Semoga berjalan sesuai dengan harapan dan apa yang ditargetkan oleh Pemerintah Indonesia ini bisa terwujud dengan dukungan dari negara-negara yang hadir di forum yang sangat ditunggu-tunggu untuk keberlangsungan air di seluruh dunia. ***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno

Sumber: antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x