Ajak Masyarakat Mudik, Pria Asal Aceh Ditangkap Polisi

- 10 Mei 2021, 13:05 WIB
Ilustrasi penangkapan.
Ilustrasi penangkapan. /Sumber: Pixabay/

Dalam video unggahannya tersebut, pria yang diketahui berasal dari Aceh tersebut menyerukan masyarakat untuk mudik, meramaikan tempat-tempat penyekatan dan menerobos petugas.

Pria tersebut juga menuding pemerintah yang telah mengeluarkan kebijakan larangan mudik sebagai rezim zalim yang dikuasai komunis.

Video tersebut terdeteksi oleh Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri melalui 'Virtual Police'. Dan berdasarkan keterangan ahli, video tersebut melanggar hukum.

Baca Juga: 230 Siswa SD dan SMP Se-Jawa Barat Ikuti Festival Santri Digital 2021

Sementara itu beberapa kejadian penerobosan posko penyekatan mudik dilakukan sejumlah masyarakat pemudik motor di wilayah Pantura, Karawang, Jawa Barat.

Video pemudik motor menerobos posko penyekatan tersebar luas di media sosial.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x